Mengkonversi Tipedata di Script PHP
Untuk mengubah tipe suatu data, dapat dilakukan dengan beberapa fungsi berikut, diantaranya :
1. Intval ($nama_variabel) berfungsi untuk mengganti data ke integer.
2. Doubleval ($nama_variabel) berfungsi untuk mengganti data ke double.
3. Strval ($nama_variabel) berfungsi untuk mengganti data ke string.
Contoh penulisan skrip mengganti data variabel adalah sebagai berikut:
<?php
$desimal = 24.3;
$bulat = intval($desimal);
echo ("Data \$desimal = $desimal<br>");
echo ("Data \$desimal dikonversi ke integer = $bulat<br>");
echo ("Data \$desimal sekarang = $desimal, tidak berubah!!");
?>
Hasil script jika dirun pada browser:
Materi terkait variabel php :
Title : Mengkonversi Tipedata di Script PHP
Description : Mengkonversi Tipedata di Script PHP Untuk mengubah tipe suatu data, dapat dilakukan dengan beberapa fungsi berikut, diantaranya : 1. ...
Description : Mengkonversi Tipedata di Script PHP Untuk mengubah tipe suatu data, dapat dilakukan dengan beberapa fungsi berikut, diantaranya : 1. ...
0 Response to "Mengkonversi Tipedata di Script PHP"
Posting Komentar